Minggu, 25 Desember 2011

.:::Menjadi Wanita Paling Bahagia:::.


Katakan ‘YA’
YA, untuk senyum indah yang dapat membangkitkan cinta dan memberikan kasih sayang kepada orang lain.
YA, untuk kata-kata baik yang dapat membangun persahabatan sejati dan menjauhkan rasa dengki.
YA, untuk sedekah yang membahagiakan orang miskin, menyenangkan orang fakir, dan mengenyangkan orang lapar.
YA, untuk pertemuan membaca, mentadabburi, dan mengamalkan Al Qur’an, serta bertaubat dan istighfar.
YA, untuk kebiasaan dzikir, istighfar, doa, dan memperbarui taubat.

Manusia Hitam



maafkan Emak nak, Emak tak lagi bisa biayai kamu sekolah”
Wanita usia 45 tahun itu mengusap wajah putra sulungnya dengan berlinang air mata, mata Syamsul memerah, ia menahan sesak didadanya menahan muntahan air mata yang sebentar lagi meledak,ia tau arti dari kata Emak bahwa dia harus berhenti sekolah menengah atasnya. Ia kembali teringat Almarhum Bapak yang meninggal dunia dua minggu lalu, disebabkan terpeleset jatuh dari lantai Sembilan dalam proyek pembuatan gedung pemerintahn baru di Jakarta, Cuma Bapak tulang punggung di keluarga Syamsul,emak pun tidak bekerja apa-apa selain mengurusi rumah tangga, dulu emak pernah bekerja di komplek perumahan Mekar Sari sebagai tukang cuci dan tukang setrika, tapi Emak berhenti karena majikan beliau kasar dan suka marah-marah, terkadang emak sampai dipukul dan dijambak rambutnya karena salah sedikit atau telat datang.

Membunuh Rasa



ini kali kedua kali  ia menyatakan padaku tentang perasaannya, kali ini matanya memerah,. aku hanya terpaku melihat ait matanya mulai menganak di pelupuk matanya. ah, lelaki ini sangat baik perhatian dan rela berkorban demi aku dan keluargaku, bagi beberapa teman-teman ku berkata dia adalah tipe lelaki ideal dan sempurna, apalagi jika dijadikan suami. bang nabil begitulah yang akrab ku panggil.
                                                  *********
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...